Kelebihan Dan Kekurangan Laptop MSI
Kelebihan dan kekurangan laptop MSI – Kali ini akusatu.com akan menjelaskan tentang kelebihan dan kekurangan laptop MSI. Mengetahui kelebihan dan kekurangan laptop sebelum anda membelinya, merupakan salah satu faktor yang sangat esensial. Jika anda salah beli, atau keliru dalam mempertimbangkan beberapa aspek,maka akan menjadi masalah besar karena tentunya anda akan menggunakan perangkat tersebut dalam jangka waktu yang cukup panjang. Maka dari itu simaklah kelebihan dan kekurangan laptop MSI berikut ini, untuk menjadi bahan pertimbangan sebelum anda membelinya.
Kelebihan Dan Kekurangan Laptop MSI
-
Dimensi Dan Bobot Laptop MSI
Laptop MSI ini memiliki boby yang sangat tipis, sehingga membuat laptop ini memiliki berat yang hanya 1,19 kilogram saja. Ini tentunya sangat menguntungkan sekali bagi pengguna yang banyak bekerja secara mobile alias berpindah-pindah tempat. Baik ke luar kota, ke luar rumah, ataupun berpindah-pindah tempat di dalam rumah.
-
Laptop MSI Memiliki Sistem Operasi Asli
Adanya Windows 10 Home di dalam laptop ini akan memudahkan bagi para desainer, content creator ataupun pelajar dan juga profesional muda. Anda tidak perlu lagi meng-install ulang OS dan juga membeli lisensi untuk sistem operasi yang akan anda gunakan. Dengan adanya kelebihan laptop MSI yang kedua ini, tentunya akan sangat membantu pekerjaan anda jauh lebih mudah, nyaman dan cepat.
-
Harga Laptop MSI Sangat Terjangkau
Meskipun lapto MSI tergolong laptop yang sudah menggunakan layar IPS dengan berbagai keunggulan yang dihadirkan, ternyata laptop ini masih memiliki harga yang relatif terjangkau. Di beberapa e-commerce Tanah Air, laptop MSI ini, dijual dengan harga Rp7,7 jutaan – 8,4 jutaan, tergantung seller yang menjualnya.
-
Kekurangan Laptop MSI Terletak Pada Struktur Body
Laptop MSI secara desain, spesifikasi dan fitur serta harga, sangatlah menarik di kelas harganya. Tapi dibandingkan dengan laptop dari produsen lain di kelasnya, struktur body, chassis dan keyboard laptop MSI tampak lebih ringkih dan bahkan kurang solid. Meski demikian, asalkan anda bisa menggunakannya dengan baik, maka laptop MSI ini dijamin akan sanggup menemani anda untuk beberapa tahun ke depan. Apalagi laptop MSI ini, juga telah menggunakan desain yang eye catching, sehingga sanggup menutupi kekurangannya.
Kelebihan dan kekurangan laptop MSI di atas boleh menjadi salah satu acuan bagi anda untuk memilih laptop sesuai dengan kebutuhan.